Resep Masakan Telur Rica-Rica - Resep Masakan Harian

Resep Berbagai Masakan, Menu Anak, Cemilan, Resep Kue, Sarapan Pagi, Pudding, Minuman

Resep Masakan Telur Rica-Rica

Bahan:

  • 5 butir telur ayam kampong
  • Minyak untuk menumis
  • 2 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya
  • Garam dan gula pasir secukupnya
  • 200 ml air
  • Minyak goreng secukupnya

Cara membuat:

  1. Rebus telur auam kampong hingga mtang, kupas. Sisihkan.
  2. Panaskan minyak, tumis bumbu halus dan daun jeruk sampai harum dan matang.
  3. Masukkan telur, garam dan gula. Aduk rata sampai telur terbalut bumbu. Tuangkan air, masak sampai kuah mengental. Angkat.
Bagaimana cukup mudah bukan membuatnya? Masakan rica-rica khas Manado ini wajib anda memasaknya, jangan lupa disajikan dengan nasi hangat untuk menambah kelezatannya. Selamat mencoba.

No comments:

Post a Comment